Discuss!

Rumah Tangga Sakinah Bukan Yang Bebas Dari Masalah Justru Kemampuan Menghadapi Masalah Menentukan Suasana Sakinah



507. Kebahagiaan rumah tangga tidak berarti bebas-nya kehidupan rumah tangga dari aneka masalah. Tetapi berarti kemampuanmu untuk mengatasi dan membatasi masalah itu, sehingga tidak mempengaruhi hubunganmu dengan suamimu.
508. Hindarilah pertengkaran dengan suami di hada-pan anak-anak, atau berbicara dengan nada tinggi di depan mereka. Sebab, mereka pertama kali akan belajar dari tauladan dan taklid (mengikuti) sebelum belajar dari yang lain. Karena problem ini akan selalu hadir di benak anak dan mem-pengaruhi dirinya di masa mendatang.
509. Jangan pernah mengizinkan siapapun untuk ikut campur dalam kehidupanmu. Jangan sampai engkau menjadi penyebab terjadinya hal itu. Jadi, jangan pernah menceritakan rahasia rumah tanggamu kepada seorang teman atau kerabat.

Dikutip dari buku JALAN KEBAHAGIAAN RUMAH TANGGA karya Butsainah Al-'Iraqi diterbitkan oleh Pustaka eLBA dengan dimensi 15 x 21 cm dengan tebal 295 halaman dan soft cover. Harga Rp 50.000,- diskon 15 %. Pemesanan hubungi 08155241991 atau pin BBM 5259017E.

Related

Business 2076338563241315183

Posting Komentar

Sampaikan komentar Anda sebagai wujud terima kasih Anda dan sebagai bahan evaluasi kami.

emo-but-icon

Tafaqur

Tafaqur
Tebar Waqaf Al-Quran

Blogging Network

Hot in week

Total Tayangan Halaman

Promo SBY

Promo SBY

Kontributor

item